Perdagangan dan ekonomi: Belanda dan Indonesia
Belanda adalah mitra Anda di bidang kerja sama perdagangan dan ekonomi.
Belanda mempunyai ekonomi terbuka yang sangat tergantung pada ekonomi dan investasi asing.
Gerbang ke Eropa
Belanda adalah gerbang ke Eropa bagi perusahaan asing. Rotterdam adalah salah satu pelabuhan terbesar di dunia dan Bandar Udara Schiphol Amsterdam memenuhi standar internasional yang tinggi.
Iklim bisnis
Belanda mempunyai lokasi yang menarik bagi bisnis asing, karena peraturan yang ramah bisnis dan penduduknya yang berpendidikan baik dan multi bahasa.
Apakah Anda berniat untuk berbisnis di Belanda? Dapatkan informasi lebih lanjut di situs web Doing business.
Perdagangan dan ekonomi: Belanda dan negara atau wilayah Anda
Untuk informasi lebih lanjut tentang topik ini, silahkan hubungi Kedutaan atau Konsulat.